Protect Against The Unexpected

Special of Term Life Insurance

Sunday, February 17, 2013

Persiapan Pendidikan Anak

Saat ini instrumen investasi sudah sangat banyak, salah satu nya ada unit link yang tujuan jangka panjang yang memiliki pertumbuhan sekitar12.76 % per tahun ( ManuLife Dana Ekuitas as of Dec 2012 ).

Sebagai contoh, mari kita hitung berapa investasi bulanan yang harus disisihkan orang tua untuk memasukkan anaknya ke fakultas kedokteran dengan biaya uang pangkal ( +/- ) Rp. 200 Juta :

Usia Orang tua ( Male / NS ) 30 thn

  • Investasi dimulai ketika anak usia 0 tahun = 500 ribu per bulan
  • Investasi dimulai ketika anak usia 3 tahun = 700 ribu per bulan
  • Investasi dimulai ketika anak usia 5 tahun = 900 ribu per bulan
  • Investasi dimulai ketika anak usia 10 tahun = 2,5 Juta per bulan
Berdasarkan hitungan tersebut ternyata samkin dini orang tua menyisihkan dana pendidikan untuk anaknya maka semakin kecil dan ringan yang yang diperlukan setiap bulannya.

Jadi kalau orang tua mulai mempersiapkan dana pendidikan sejak dini maka harusnya orang tua akan bebas dari stres meskipun anaknya menginginkan sekolah di fakultas kedokteran sekalipun.

0 comments:

Post a Comment